KM Sangiang masih sendirian mengisi jadwal kapal laut Sorong – Bitung Januari 2022. Rute yang satu ini kebetulan memang rute miliknya: tugas kapal ini memang hanya mondar-mandir Bitung – Sorong – Bitung. Meski begitu, sejumlah kapal Pelni lainnya biasanya juga berpartisipasi meramaikan rute ini: KM Labobar, KM Sinabung, dan KM Tatamailau. Ketiga kapal ini kebetulan belum punya jadwal yang jauh menyeberang ke Januari 2022.
Update 25 November 2021 — KM Sinabung sudah ikut mengisi rute ini karena punya jadwal Januari 2022.
Jadwal kapal laut rute Sorong – Bitung Januari 2022, sepenuhnya dilayari oleh kapal-kapal milik Pelni. Jadwal masih bisa berubah sewaktu-waktu dan juga masih akan bertambah panjang hingga ke akhir bulan. Jika ada perubahan akan dimunculkan updatenya di halaman ini. Atau bisa juga dipantau langsung di website Pelni: https://pelni.co.id/reservasi-tiket
Tiga kapal, dengan 7 rencana keberangkatan, sudah hadir pada jadwal kapal laut Kupang - Surabaya…
Enam rencana keberangkatan sudah sudah masuk jadwal kapal laut Surabaya - Kupang November 2024. Kapal…
Lima rencana keberangkatan sudah hadir pada jadwal kapal laut Waingapu - Surabaya November 2024. KM…
KM Awu dan KM Egon siap melayari jadwal kapal laut Surabaya - Waingapu November 2024. …
Lima kapal Pelni, dengan 10 rencana keberangkatan, sudah hadir pada jadwal kapal laut Sorong -…
Lima kapal Pelni sudah menempatkan 8 rencana keberangkatan pada jadwal kapal laut Surabaya - Sorong…