Jadwal kapal Pelni KM Leuser bulan Juni 2022 diawali dengan perjalanan sang kapal dari Ambon ke Saumlaki. Tapi bukan pada tanggal 1 Juni, melainkan dimulai pada 31 Mei sore. Dengan kata lain, pada 1 Juni KM Leuser sedang berada di tengah lautan tengah menyeberangi Laut Banda dari sisi utara ke sebelah selatan. Setelah tiba di Saumlaki, barulah KM Leuser akan bergerak ke Timur menuju Merauke.
Berangkat : Selasa, 31 Mei 2022, 17:00
Tiba : Selasa, 7 Juni 2022, 05:00
Lama Perjalanan : 6 hari, 12 jam
Harga Tiket : Rp 539.000,-
Detail Perjalanan
Ambon : 31 Mei 2022, 17:00
Saumlaki : 2 Juni 2022, 00:01-02:00
Tual : 3 Juni 2022, 21:00-03:00
Dobo : 3 Juni 2022, 13:00-17:00
Timika : 4 Juni 2022, 12:00-15:00
Agats : 5 Juni 2022, 03:00-09:00
Merauke : 7 Juni 2022, 05:00
Berangkat : Selasa, 7 Juni 2022, 18:00
Tiba : Senin, 20 Juni 2022, 06:00
Lama Perjalanan : 12 hari, 12 jam
Harga Tiket : Rp 872.000,-
Detail Perjalanan
Merauke : 7 Juni 2022, 18:00
Agats : 9 Juni 2022, 08:00-10:00
Timika : 10 Juni 2022, 23:00-01:00
Dobo : 10 Juni 2022, 19:00-22:00
Tual : 11 Juni 2022, 08:00-13:00
Saumlaki : 12 Juni 2022, 08:00-10:00
Ambon : 13 Juni 2022, 17:00-21:00
Namrole : 14 Juni 2022, 07:00-09:00
Wanci : 15 Juni 2022, 05:00-06:00
Baubau : 15 Juni 2022, 13:00-15:00
Makassar : 16 Juni 2022, 14:00-19:00
Labuan Bajo : 17 Juni 2022, 14:00-16:00
Bima : 18 Juni 2022, 00:01-02:00
Denpasar : 19 Juni 2022, 01:00-03:00
Surabaya : 20 Juni 2022, 06:00
Berangkat : Selasa, 21 Juni 2022, 08:00
Tiba : Senin, 4 Juli 2022, 04:00
Lama Perjalanan : 12 hari, 20 jam
Harga Tiket : Rp 882.000,-
Detail Perjalanan
Surabaya : 21 Juni 2022, 08:00
Denpasar : 22 Juni 2022, 12:00-14:00
Bima : 23 Juni 2022, 13:00-15:00
Labuan Bajo : 23 Juni 2022, 23:00-23:59
Makassar : 24 Juni 2022, 19:00-23:59
Baubau : 25 Juni 2022, 23:00 – 26 Juni 2022, 01:00
Wanci : 26 Juni 2022, 10:00-12:00
Namrole : 27 Juni 2022, 08:00-10:00
Ambon : 27 Juni 2022, 20:00-23:59
Saumlaki : 29 Juni 2022, 07:00-09:00
Tual : 30 Juni 2022, 04:00-09:00
Dobo : 30 Juni 2022, 19:00-22:00
Timika : 1 Juli 2022, 17:00-20:00
Agats : 2 Juli 2022, 11:00-13:00
Merauke : 4 Juli 2022, 04:00
Jadwal kapal Pelni KM Leuser bulan Juni 2022 masih mungkin untuk berubah tanpa pemberitahuan terlebih dahulu. Jadwal kapal Pelni ini juga masih mungkin untuk bertambah panjang hingga akhir bulan, kalau kapalnya tidak docking ataupun port-stay. Andai kata ada perubahan, updatenya akan diinformasikan kembali di sini. Atau bisa juga dipantau langsung di website Pelni – https://pelni.co.id/reservasi-tiket
Tiket Pelni bisa dibeli di kantor cabang Pelni di masing-masing kota keberangkatan. Tiket juga bisa dibeli secara online lewat website Pelni, aplikasi Pelni, maupun para agen tiket Pelni. Untuk bisa membeli tiket, calon penumpang harus memiliki sertifikat Covid-19 (2 dosis atau plus booster) yang terdaftar di database Peduli Lindungi.
Mulai 18 Mei 2022, calon penumpang yang sudah mendapat vaksin dosis ke-2, atau plus booster, tidak perlu membuat surat keterangan bebas Covid-19.
KM Binaiya sudah menempatkan diri pada jadwal kapal laut Labuan Bajo - Denpasar Desember 2024.…
Jadwal kapal laut Denpasar - Labuan Bajo Desember 2024 sudah mulai terisi. KM Binaiya akan…
Tepat tanggal 1 November 2024, KM Binaiya akan mulai mengisi jadwal kapal laut Makassar -…
Tiga kapal Pelni siap melayari jadwal kapal laut Denpasar - Makassar November 2024. Keberangkatan pertama…
KM Leuser sudah mengambil tempat pada jadwal kapal laut Denpasar - Surabaya Desember 2024. Tapi…
KM Awu dan KM Leuser siap meramaikan jadwal kapal laut Denpasar - Surabaya November 2024.…